Kampoong Hening

September 2020

Menyembuhkan Luka Hati dan Kesehatan Mental Anak Broken Home

Tahukah Anda apa yang sebenarnya dirasakan dalam hati seorang anak yang kedua orang tuanya memutuskan untuk bercerai? Kejadian tersebut tentu saja akan mempengaruhi kesehatan mental anak broken home. Jiwa mereka jadi terluka meski mungkin tidak ditampakkan pada kedua orang tuanya. Hati mereka bisa jadi menyimpan kesedihan mendalam melihat ayah ibunya tak bisa lagi bersama. Hal …

Menyembuhkan Luka Hati dan Kesehatan Mental Anak Broken Home Read More »

Menjaga Kesehatan Mental Saat Pandemi Panjang Melanda

Pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia dan Dunia sejak beberapa bulan terakhir memang belum berakhir sampai saat ini. Meski demikian, penting kiranya untuk menjaga kesehatan mental saat pandemi melanda. Meskipun kondisi perekonomian bisa dikatakan cukup bermasalah, Anda harus tetap kuat untuk orang-orang tersayang. Anda harus mampu bertahan di tengah kondisi ini dan terus berjuang dengan semua …

Menjaga Kesehatan Mental Saat Pandemi Panjang Melanda Read More »

Menjaga Kesehatan Mental Remaja di Tengah Arus Pergaulan Bebas

Dewasa ini, seringkali kita mendengar satu dua remaja yang stress dan berakhir bunuh diri karena permasalahan yang dialaminya. Peristiwa tersebut menunjukkan lemahnya kesehatan mental remaja sehingga memutuskan untuk mengakhiri hidupnya sendiri. Hal ini sangat membahayakan generasi muda di masa mendatang. Kondisi mental yang lemah dan kurang tangguh dalam menghadapi problematika kehidupan adalah asal mula  kegagalan. …

Menjaga Kesehatan Mental Remaja di Tengah Arus Pergaulan Bebas Read More »

Scroll to Top